Website Dalam Bisnis
A. Pengertian Dan Jenis Website
pemasaran online tentunya membutuhkan media online yang dapat digunakan untuk memasarkan produk yang berupa barang ataupun jasa yang di hasilkan perusahaan. Berikut akan di jelaskan mengenai website dan jenis jenis nya.
1. Pengertian Website
Website atau sering di singkat dengan istilah situs terdiri dari sejumlah halaman web yang memiliki topik yang saling terkait antara halaman yang satu dengan halaman yang lain, terkadang di sertai pula dengan gambar, video, animasi, atau jenis jenis objek lain nya. situs web biasanya ditempatkan setidak nya pada sebuah server web yang dapat di akses melalui jaringan internet.ataupun jaringan wilayah lokal(LAN)melalui alamat internet yang di kenali sebagai URL(Unifrom Resource Locator)internet di sebut pula sebagai world wide web atau lebih dikenal dengan singakat www. beberapa situs web mewajibkan pengeunjung untuk melakukan pendaftaran sebagai anggota bahkan meminta pembayaran untuk dapat menjadi anggota sehingga dapat mengakses isi yang terdapat dalam situs web tersebut misalnya situs situs berita, pelayanan email, dll
umumnya dilakukan karena alasan keamanan, menghormati prifasi atau karena tujuan komersial tertentu.
Dengan demikian, maka semua orang yang melihat website perusahaan dapat melihat produk yang di hasilkan perusahaan. oleh karena itu setiap pelaku bisnis, baik dalam sekala besar ataupun kecil membutuhkan website. dimana fungsi dari web sebagai berikut.
a. Membuat pengumuman atau pemberitahuan.
b. Memberikan pelayanan kepada konsumen.
c. Menerima masukan dari pengunjung atau customer.
d. Membagi dan mendistribusi file dan foto.
e. Berkomunikasi langsung dengan konsumen yang berada di belahan dunia manapun
2. Jenis Jensi Website
Website yang di sediakan dalam media online sangat banyak. adapun jenis situs web dapat di bedakan menjadi dua, yaitu berdasarkan fungsinya dan segi konten nya.
a. Website berdasarkan fungsinya
1.Website Search Engine
2. Website Networking
3. Website Forum
4. Website Berita
5. Website Blog
6. Website portal
7. Website Galeri
8. Website E-commerce
9. Website E-learning
10. Website Standar
b. Website berdasarkan segi konten nya
1.Website Statis
ada tiga jenis perangkat utilitas yang biasa di gunakan dalam pengaturan situs web statis.
a)editor teks merupakan perangkat utilitas yang di gunakan untuk menyunting berkas halaman
web, misalnya: Notepad atau TextEdit.
b) editor WYSIWYG, merupakan perangkat lunak utilitas penyunting halaman web yang
dilengkapi dengan antar muka grafis dalam perancangan serta pendesain nya, utilitas ini akan
membuatnya secara otomatis berbais dari raman kerja yang di buat oleh pengguna
c) editor berbasis template, beberapa utilitas tertentu seperti rapidweaver dan iWeb, pengguna
dapat dengan mudah membuat sebuah situs web tanpa harus mengetahui bahasa HTML
2. Website Dinamis
Web dinamis, memiliki data dan informasi yang berbeda beda tergantung input apa yang di
sampaikan client. Website dinamis sudah menerapkan sistem content management system
untuk informasi yang disampaikannya, sehingga end-user sewaktu-waktu meng-update content
pada halaman website tanpa perlu paham sistem syntax ataupun bahasa pemrograman.
B. Perancangan Dan Pembuatan Website
Untuk memperlancar pemasaran online, maka perusahaan harus memiliki website resminya \
sendiri.
1. merancang webiste
sebelum membuat webiste tentunya harus merancang terlebih dahulu webiste yang hendak di
buat. berikut adalah langkah-langkah dalam merancang webiste
a. memilih alamat (domain)
adapun penjelasan umum mengenai bentuk umum domain,yaitu:
1)nama domain merupakan nama domain yang terdaftar dari situs web
2)subdomain,yaitu sebuah domain yang merupakan bagian doamain yang lebih besar.
3)derestory merupakan sebuah folder untuk menyimpan konten
dalam bentuk umum nama domain terdapat top level domain. dimana top level domain dibagi
dibagi menjadi dua jenis. berikut adalah kedua jenis top level domain
1)generic/global top level domain merupakan domain yang merupakan untuk
mengeindentifikasika alamat domain secara global. diantaranya:
a). com yang berarti komersial
b). net yang berarti network atau jaringan
c). org yang berarti organisasi
2) country code top level domain merupakan domain yang di pakai untuk
mengeindentifikasika code negara contohnya:
a). id merupakan code domain negara indonesia
b). uk merupakan code domain negara inggris
c). us merupakan code domain negara amerika serikat
b. memilih hosting
membuat website pemilihan hosting juga harus di perhatikan hosting merupakan tempat
penyimpan file file penting adapun cara untuk memilih hosting, sebagai berikut
1) hal ini dikarenakan toko online membutuhkan space yang lebih besar untuk menampung
gambar-gambar produk yang banyak
2) pilih server hosting yang sesuai dengan target pengunjung web
jenis jenis server hosting, diantaranya:
a) hosting IIX untuk lokasi server di indonesia
b) hosting USA untuk lokasi server USA
c) hosting SG untuk lokasi server di singapore
d) hosting EU untuk lokasi server di eropa
c. membuat website
berdasarkan isi maupun tujuan, suatu website biasanya dapat digolongkan menjadi seperti
berikut ini:
1) website marketing, berfungsi sebagai media presentasi dan pemasaran.
2) website customer service, berfungsi sebagai media untuk melayani konsumen
3) website e-commerce, berfungsi sebagai media transaksi online
2. membuat website sederhana
dalam membuat web perlu diketahui faktor yang perlu dipertimbangkan. adapun faktor
penting perlu di pertimbangkan dalam merancang pembuatan website, sebagai berikut.
a. kemudahan menggunakan (usabillity)
b. search engine visibillity (mengoptimalkan sistem pencarian)
c. desain (design)
C. Kelebihan Dan Kekurangan Dari Website Dalam Pemasaran
Keuntungan dan kelemahan website dalam kegiatan bisnis.
1. keuntungan atau kelebihan website
a. jangkauan pasar yang sangat luas
b. bisa di akses oleh siapa saja, dimana saja, dan kapan saja
c. akses informasi yang sangat mudah
d. mudah untuk update informasi yang terbaru
e. dapat di gunakan untuk publikasi dan periklanan
f. link dan viral marketing
g. proteksi brand
2. kekurangan website dalam kegiatan pemasaran
a. susah untuk mendapatkan kredibilitas
b. susah mencapai target pengunjung
c. adanya spam